adjar.id – Pada buku Bahasa Inggris kelas IX edisi revisi 2018 Chapter 6 halaman 125, terdapat soal dengan perintah berbunyi, "put the verbs between brackets into the correct forms."
Soal tersebut berada di dalam materi "We have been to an orphan home. We went there last Sunday".
Dalam soal tersebut, semua kata kerja yang menyatakan peristiwa atau keadaan masa lalu diletakkan di antara tanda kurung.
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas IX Chapter 3, Geae Greek Natural Olive Oil
Nah, beberapa terkait dengan titik waktu di masa lalu, dan beberapa terkait dengan saat ini.
Kita diminta untuk menempatkan kata kerja di antara tanda kurung ke dalam bentuk yang benar
Pembahasan di bawah dapat Adjarian jadikan sebagai bahan referensi dalam menjawab soal materi ini.
Nah, sekarang kita simak pembahasan soal di bawah ini, yuk!
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR