adjar.id - Beberapa nama daerah di Indonesia memang mirip, Adjarian.
Nah, salah satu nama daerah yang mirip dan sering membuat banyak orang bingung adalah Purwakarta dan Purwokerto.
Lalu, apa perbedaan Purwakarta dan Purwokerto?
Jadi, Purwakarta adalah sebuah kabupaten yang ada di Jawa Barat. Sementara itu, Purwokerto itu ada di Jawa Tengah, tepatnya merupakan ibu kota Kabupaten Banyumas.
Tonton video ini, yuk!
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR