Ciri-Ciri Explanation Text
1. Teks eksplanasi memuat informasi yang faktual atau berdasarkan fakta.
2. Teks eksplanasi membahas fenomena atau keadaan yang didasari oleh ilmu pengetahuan atau fenomena yang bersifat keilmuan.
3. Teks eksplanasi memiliki sifat yang cenderung informatif dan tidak persuasif atau mempengaruhi pembacaranya.
Baca Juga: Teks Negosiasi: Ciri-Ciri, Tujuan, Struktur, dan Kaidah Kebahasaannya
4. Teks eksplanasi selalu menggunakan kata penanda urutan.
5. Teks eksplanasi berfokus terhadap hal yang generik atau umum.
Contohnya, tsunami, banjir, gempa bumi, hujan, dan lainnya.
"Teks Eksplanasi atau Explanation Text sering kali dimasukkan ke dalam teks jenis lain, digunakan untuk memberikan informasi yang menjawab pertanyaan yang menarik tentang topik itu"
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR