5. Ada kemungkinan di mana beberapa spesies dari hewan tertentu akan punah.
Yap, Peningkatan suhu dapat menyebabkan kepunahan dari beberapa jenis spesies makhluk hidup.
6. Pemanasan global juga dapat menyebabkan gagal panen akibat iklim ekstrem.
Iklim ekstrem juga bisa membuat suatu wilayah tidak bisa ditinggali lagi oleh manusia, sehingga manusia harus berpindah tempat untuk dapat bertahan hidup.
Baca Juga: Mengenal Pemanasan Global dan Beberapa Faktor Penyebabnya
7. Menipisnya lapisan ozon bisa terus menipis dari tahun ke tahun akibat pemanasan global yang tidak terkontrol.
Padahal, lapisan ozon adalah sebuah lapisan atmosfer yang melindungi planet bumi dari radiasi sinar ultraviolet.
Nah, itu adalah beberapa dampak pemanasan global, Adjarian.
Yuk, sekarang kita jawab pertanyaan berikut!
Pertanyaan |
Sebutkan tiga dampak buruk dari terjadinya pemanasan global! |
Petunjuk: Cek halaman 2-3. |
Yuk, tonton video di bawah ini!
Penulis | : | Abby Wijaya |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR