adjar.id - Ada berbagai cara tumbuhan menyesuaikan diri.
Yap, sama seperti makhluk hidup lainnya, tumbuhan juga memiliki cara untuk menyesuaikan diri.
Penyesuaian diri terhadap lingkungan sangat penting dilakukan makhluk hidup agar bisa bertahan hidup.
Seperti yang kita ketahui, tumbuhan hidup di lingkungan yang beragam.
Ada tumbuhan yang hidup di lingkungan kering dan gersang.
Baca Juga: Contoh Soal, Jawaban, dan Pembahasan Adaptasi pada Tumbuhan
Namun, ada pula tumbuhan yang hidup di lingkungan dengan banyak air.
Oleh karena lingkungan tempat hidup yang berbeda-beda tersebut, tumbuhan perlu menyesuaikan diri.
Nah, berikut ini contoh adaptasi tumbuhan atau cara tumbuhan menyesuaikan diri. Simak, yuk!
"Makhluk hidup seperti tumbuhan melakukan penyesuaian diri terhadap lingkungan untuk dapat bertahan hidup."
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR