adjar.id - Apakah Adjarian sudah tahu bagaimana cara mengungkapkan rasa marah dalam bahasa Inggris?
Marah adalah sebuah luapan emosi yang terjadi ketika kita menghadapi suatu peristiwa atau situasi yang dianggap tidak menyenangkan.
Peristiwa tersebut dapat terjadi bisa disebabkan oleh banyak hal, Adjarian.
Baca Juga: Contoh Percakapan Membuat Janji Bertemu dalam Bahasa Inggris
Nah, pada saat kita marah, kita tetap harus bisa menjaga tutur kata kita, baik dalam bahasa Indonesia maupun bahasa Inggris.
Terdapat banyak ungkapan yang bisa kita gunakan untuk mengungkapkan rasa marah dalam bahasa Inggris.
Supaya lebih jelas, yuk, kita simak bersama cara mengungkapkan rasa marah dalam bahasa Inggris bersama contoh percakapannya!
"Dalam bahasa Inggris, mengungkapkan rasa marah dapat diartikan menjadi express anger."
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR