Fenomena alam gerhana Matahari terjadi dikarenakan bulan atau bayangannya berhasil menutupi Bumi.
Dengan terhalangnya matahari oleh bayangan bulan, maka terjadilah fenomena gerhana Matahari, ya.
Para ilmuwan juga menemukan fakta, bahwa gerhana matahari terjadi dikarenakan posisi bulan yang berada di tengah planet Bumi dan Matahari.
Terdapat tiga jenis gerhana Matahari yang sampai saat ini kita ketahui, yaitu:
Baca Juga: Contoh Karangan Mengenai Pemanfaatan Energi Matahari, Kelas 4 Tema 2
a. Gerhana Matahari Total
Gerhana ini adaah gerhana yang membuat Bumi menjadi gelap gulita.
Hal ini terjadi hanya di beberapa tempat atau daerah tertentu saja, umumnya yang mendekati daerah bayangan inti atau umbra.
Selain itu, umumnya prosesnya terjadi selama enam menit saja, ya.
"Proses gerhana Matahari total hanya memakan waktu selama enam menit."
Penulis | : | Abby Wijaya |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR