a. Kelompok negara berpendapatan rendah yang merupakan negara-negara yang memiliki PNB per kapita yaitu 520 US Dollar atau kurang dari itu.
b. Kelompok negara yang memiliki pendapatan menengah ke bawah, yang merupakan negara-negara dengan PNB per kapita antara 521 US Dollar sampai 1,740 US Dollar.
c. Kelompok negara yang memiliki pendapatan menengah, yang merupakan negara-negara dengan PNB per kapita antara 1,741 US Dollar sampai 2,990 US Dollar.
d. Kelompok Negara yang memiliki pendapatan menegah ke atas, yang merupakan negara-negara dengan PNB per kapita antara 2,991 US Dollar sampai 4,870 US Dollar.
Baca Juga: Faktor-Faktor Antroposfer, Materi Geografi Kelas 11 SMA
e. Kelompok negara yang memiliki pendapatan tinggi, yang merupakan negara-negara dengan PNB per kapita antara 4,871 US Dollar sampai 25,480 US Dollar atau lebih dari itu.
2. Tingkat Pendidikan
Pendidikan menjadi kunci bagi suatu negara untuk mencapai kemajuan, di mana tingkat kemajuan ekonomi suatu negara bergantung kepada tingkat pendidikan dari penduduknya.
Jadi, negara memiliki kewajiban untuk meningkatkan pendidikan penduduknya agar kualitas penduduk negara menjadi lebih baik.
Ketika tingkat pendidikan para penduduk meningkat maka kemampuan penduduk dalam mengolah sumber daya alam yang dimiliki juga ikut meningkat.
“Indonesia termasuk ke dalam kelompok negara menengah ke bawah karena masih kurangkan pengelolaan akan sumber daya alam di Indonesia.”
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR