Ekonomi makro adalah ilmu ekonomi yang mempelajari mekanisme perekonomian secara menyeluruh.
Sedangkan, ekonomi mikro adalah ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku individu, rumah tangga produsen, dan rumah tangga konsumen.
O iya, serta perusahaan yang membuat keputusan untuk menyalurkan sumber daya terbatas yang terbatas.
3. Ilmu Ekonomi Terapan
Baca Juga: Mengenal APBN dan APBD serta Fungsinya, Materi Ekonomi Kelas 11 SMA
Ilmu ekonomi terapan adalah ilmu yang mengkaji teori ekonomi agar dapat diterapkan di dalam kehidupan sehari-hari.
Selain itu, ilmu ini memiliki sifat praktis yang dapat diterapkan di berbagai bidang.
- Cabang-Cabang Ilmu Ekonomi
Cabang-cabang ilmu ekonomi muncul diakibatkan oleh ilmu ekonomi terapan yang dapat digunakan di dalam berbagai bidang.
"Ekonomi makro adalah ilmu yang mempelajari mekanisme ekonomi secara menyeluruh."
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR