Contoh Kalimat Menggunakan Ungkapan Selamat Datang dalam Bahasa Inggris
Contoh 1
Diana : You are here! Come right in, Anna!
Kamu sudah di sini! Silakan masuk!
Anna : Thank you! I miss you guys.
Terima kasih! Aku merindukan kalian.
Sisca : We miss you too. I'm happy to see you again.
Kami juga merindukanmu! Aku senang bertemu kamu lagi.
Anna : Me too! Glad to be back here.
Aku juga! Senang bisa kembali ke sini.
Baca Juga: Cara Mengungkapkan Rasa Kurang Percaya Diri dalam Bahasa Inggris
Contoh 2
Mom: Welcome home, my son!
Selamat datang di rumah, anakku!
Brian: Thank you Mom, it's been so long since I'm home!
Terima kasih Mah, sudah lama sekali sejak terakhir kali aku di rumah!
Dad: Yes! I'm happy you are finally home
Aku lega akhirnya kamu ada di rumah
Brian : Me too, Dad. I miss you!
Aku juga, Ayah. Aku merindukanmu!
Nah, itulah cara mengucapkan selamat datang dalam bahasa Inggris, Adjarian.
Sekarang, yuk, coba jawab pertanyaan berikut ini, ya!
Pertanyaan |
Buatlah sebuah contoh kalimat yang menunjukkan rasa sukamu menyambut temanmu yang baru pulang belajar dari luar negeri. |
Petunjuk: Cek halaman 3. |
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR