adjar.id - Adjarian, pada buku tematik kelas 3 tema 2 subtema 2, kita membaca teks percakapan antara ayah, ibu, dan Beni mengenai ucapan terima kasih.
Nah, kali ini kita akan mencoba menjawab soal mengenai ucapan terima kasih yang terdapat di buku tematik kelas 3 tema 2 subtema 2.
Sebelumnya, kita perhatikan dulu percakapan antara ayah, ibu, dan Beni, yuk!
Baca Juga: Jawab Soal Kelas 3 Tema 1, Cara Menghargai Perbedaan Keberanian
Dari percakapan tersebut kita tahu bahwa terima kasih merupakan bentuk dari tanda syukur.
Orang yang senang bersyukur berarti orang yang rendah hati.
Sebaliknya, orang yang jarang mengucapkan rasa terima kasihnya adalah orang yang dikenal memiliki perasaan sombong.
O iya, kita harus selalu mengucapkan rasa terima kasih kepada semua makhluk hidup, ya.
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR