Ide Pokok Paragraf Ke-7
Ide pokok paragraf ketujuh terlihat di bagian tiang yang terdapat di dalam Kapal Phinisi.
Kapal Phinisi memiliki dua tiang kayar utama dan tujuh buah layar di dalamnya.
Ide Pokok Paragraf Ke-8
Paragraf kedelapan, terletak pada bagian penjelasan dua macam jenis Kapal Phinisi, ya.
Baca Juga: Jawab Soal Kelas 5 Tema 1, Bagaimana Cara Kita Menjaga Organ Gerak?
Ide Pokok Paragraf Ke-9
Ide pokok kesembilan terletak pada fungsi yang dimiliki oleh Kapal Phinisi.
Zaman dahulu, Kapal Phinisi banyak digunakan sebagai kendaraan untuk mengantarkan barang antar pulau.
Saat ini, Kapal Phinisi digunakan sebagai kapal pesiar mewah, lo.
Ide Pokok Paragraf Ke-10
Pada paragraf terakhir, ide pokok ditemukan di bagian Kapal Phinisi telah dijadikan salah satu lambang gerakan WWF.
O iya, gerakan ini juga dikenal dengan nama SOSharks, ya.
Nah, itulah ide pokok dari teks Kapal Phinisi, Kapal Penjelajah Dunia, ya, Adjarian.
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR