adjar.id - Bumbu masakkan atau bumbu dapur, umumnya, berasal dari rempah-rempah yang memiliki aroma yang kuat.
Bumbu masakkan berfungsi untuk menyedapkan masakkan kita, ya.
Bahkan, sebagian menu masakkan terasa sangat kurang jika tidak ditambahkan bumbu dapur, lo.
Sebagian besar hidangan menu makanan yang berasal dari Indonesia, mempunyai cita rasa yang dihasilkan dari rempah-rempah yang ditemukan di Indonesia, lo.
Namun, apakah Adjarian tahu bahasa Inggris dari masing-masing nama bumbu dapur tersebut?
Baca Juga: Daftar Kosakata Jenis-Jenis Bunga atau Flowers dalam Bahasa Inggris
Dengan mempelajari nama bumbu dapur tersebut, kita dapat mengerti dan mengenali nama-nama bumbu yang terdapat di dalam resep bahasa Inggris.
Sekarang, yuk, kita pelajari nama bumbu dapur di dalam bahasa inggris beserta dengan contoh kalimatnya di bawah ini!
"Dalam bahasa Inggris kita menyebut bumbu dapur dengan kitchen spices."
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR