Bagian-Bagian Sel
Selaput plasma juga biasa disebut dengan istilah membran plasma.
Bagian ini terdiri atas protein, air, lemak, dan karbohidrat.
Selaput plasma merupakan bagian terluar sel yang memisahkan sel dengan lingkungan sekitar.
Fungsi selaput plasma adalah untuk mengatur proses keluar masuknya zat-zat.
Di samping itu, selaput plasma juga menjadi tempat terjadinya interaksi berbagai zat.
Baca Juga: Mengenal Pembelahan sel dan Tipe Pembelahan Sel pada Makhluk Hidup
2. Inti sel
Inti sel atau nukleus memiliki bentuk bulat atau oval.
Inti sel ini berada di bagian tengah sel dan tersusun atas protein, enzim, dan gen atau bahan pembawa sifat.
Fungsi inti sel adalah sebagai pengatur dari seluruh kegiatan yang dilakukan sel.
O iya, di dalam inti sel, ada beberapa bagian seperti:
"Bagian terluar sel adalah selaput plasma, sementara bagian tengah sel adalah nukleus."
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR