adjar.id - Istilah bakteri sebenarnya berasal dari bahasa Yunani, yakni bacterion yang berarti 'batang kecil'.
Melansir Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), bakteri didefinisikan sebagai makhluk hidup terkecil bersel tunggal dan terdapat di mana-mana.
Bakteri dapat berkembang biak dengan kecepatan luar biasa dengan cara membelah diri.
Baca Juga: Contoh Bakteri yang Menguntungkan dalam Kehidupan
O iya, ada bakteri yang berbahaya dan ada pula yang tidak berbahaya.
Pada intinya ada bakteri yang menyebabkan penyakit, pembusukan, dan ada pula yang menyebabkan peragian.
Berikut ini jenis-jenis bakteri dan bentuk bakteri. Simak, yuk!
"Bakteri adalah organisme bersel tunggal."
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR