3. Mobil Listrik
Mobil listrik adalah mobil yang didorong dengan satu atau lebih motor listrik dan menggunakan energi listrik yang tersimpah di dalam baterai.
Motor listrik ini bisa memberikan tenaga putaran dengan cepat dan percepatan yang kuat tetapi halus.
O iya, mobil listrik pertama dibuat oleh Thomas Parker dari Inggris pada tahun 1884.
Baca Juga: Penyebab Pemanasan Global dan Dampaknya pada Lingkungan Hidup
Pada tahun 2008 mobil listrik ini baru berkembang pesat sejak ditemukannya teknologi pengaturan baterai.
Mobil listrik ini memberikan keuntungan dengan tidak menyebabkan polusi dan mengurangi efek rumah kaca.
Nah, Adjarian itu tadi penggunakan teknologi ramah lingkungan di bidang transportasi.
Yuk, sekarang jawab pertanyaan berikut ini.
Pertanyaan |
Apa tujuan dibuatnya teknologi ramah lingkungan? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR