adjar.id - Pancasila adalah dasar negara Indonesia.
Nah, apakah Adjarian sudah tahu nilai-nila apa saja yang ada di dalam Pancasila?
Kali ini kita akan membahas nilai-nilai Pancasila, mulai dari sila pertama sampai kelima.
Yap, seperti namanya, Pancasila terdiri atas lima sila.
Baca Juga: Makna 5 Lambang Pancasila yang Merupakan Dasar Negara Indonesia
Masing-masing sila tersebut memuat nilai-nilai yang perlu kita amalkan dalam kehidupan sehari-hari.
Nah, yuk, simak penjelasan tentang nilai-nilai Pancasila dan contoh bentuk pengamalan nilai Pancasila tersebut dalam kehidupan!
Source | : | bobo.id |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR