Puisi lama merupakan puisi yang tertib dan terikat aturan-aturan.
Di antaranya, yaitu:
- Tertib secara rima dan irama.
- Terikat dengan banyaknya suku kata pada tiap barisnya.
- Terikat baris pada tiap baitnya.
Baca Juga: Soal, Jawaban, dan Pembahasan Kebijakan Moneter dan Kebijakan Fiskal
2. Apa jenis puisi lama yang digunakan dalam pernikahan adat masyarakat betawi dan sebutkan jenis puisi lama tersebut!
Jawaban dan pembahasan:
Jenis puisi lama yang digunakan dalam pernikahan adat betawi, yaitu pantun.
Bahkan sampai sekarang pantun dalam pernikahan betawi masih jamak terdengar.
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR