adjar.id - Ada dua macam perkembangbiakan tumbuhan, yakni vegetatif dan generatif.
Hari ini, kita akan membahas bersama-sama apa itu perkembangbiakan generatif.
Seperti yang Adjarian ketahui, vegetatif adalah perkembangbiakan yang tidak menggunakan cara mengawinkan.
Lalu, bagaimana dengan perkembangbiakan generatif?
Baca Juga: Ciri Khusus Tumbuhan Gurun, Tumbuhan Air, dan Tumbuhan Pemakan Serangga
Nah, generatif adalah perkembangbiakan yang dilakukan dengan cara mengawinkan.
Contohnya pun beraneka ragam, lo.
Yuk, simak perkembangbiakan tumbuhan secara generatif di bawah ini!
"Ada dua macam perkembangbiakan tumbuhan, generatif dan vegetatif."
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR