adjar.id - Dalam melawan pandemi COVID-19 yang belum selesai di Indonesia ini, kita harus menjaga kesehatan diri sendiri dan orang lain.
Hal itu bisa kita wujudkan dengan salah satunya dengan tetap berada di dalam rumah dan menerapkan social distancing.
Setiap orang memiliki reaksi yang berbeda-beda terhadap COVID-19.
Baca Juga: Bukan Ikan Meski Hidup di Air, Mengapa Paus Termasuk Jenis Mamalia?
Sebagian besar orang yang terpapar virus ini akan mengalami gejala ringan hingga sedang, dan akan pulih tanpa perlu perawatan di rumah sakit.
Namun, ada juga beberapa orang yang bergejala berat hingga mengakibatkan kematian.
Nah, selama di rumah kita dapat menjaga kesehatan tubuh kita dengan berolahraga dan melakukan aktivitas lainnya.
Dengan melakukan beragam aktivitas kita jadi lebih betah di rumah nantinya.
Yuk, Adjarian, simak enam aktivitas menarik yang bisa kita lakukan di dalam rumah selama masa pandemi ini!
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR