adjar.id - Apakah Adjarian tahu dimana gunung andesit tertinggi di Indonesia?
Gunung andesit merupakan gunung yang terbentuk dari salah satu jenis batuan vulkanik.
Nah, gunung andesit tertinggi di Indonesia adalah Gunung Parang dengan ketinggian mencapai 963 mdpl, Adjarian.
Selain itu, gunung parang juga merupakan gunung andesit tertinggi ke-2 di Asia, lo!
Penulis | : | Aldita Prafitasari |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
KOMENTAR