adjar.id – Adjarian, indra penglihatan juga dapat mengalami gangguan, lo.
Gangguan pada indra penglihatan manusia dapat disebabkan karena kerja mata atau bawaan lahir.
Ganggu pada indra penglihatan manusia terjadi karena mata tidak dapat membentuk bayangan tepat di retina.
Baca Juga: Mengenal Alat Optik Cermin dan Lensa: Cekung dan Cembung
Seseorang yang memiliki penglihatan yang sehat, dapat melihat benda dekat secara jelas pada jarak kira-kira 25cm atau lebih.
Jika sudah terjadi gangguan pada indra penglihatan, maka dibutuhkan alat bantu penglihatan seperti kacamata.
Kacamata berfungsi untuk memfokuskan cahaya, sehingga cahaya dapat jatuh tepat di retina.
Lalu, apa saja gangguan pada indra penglihatan manusia?
Yuk, kita simak penjelasan mengenai jenis-jenis gangguan pada indra penglihatan manusia.
“Gangguan pada indra penglihatan membuat mata tidak dapat melihat objek dengan jelas pada jarak dekat ataupun jauh.”
Penulis | : | Nabil Adlani |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR