adjar.id - Adjarian, berikut ini adalah contoh soal dan jawaban serta pembahasan materi konduktor dan isolator.
Materi konduktor dan isolator merupakan salah satu materi Kompetensi Dasar (KD) mapel IPA.
Simak soal-soalnya yang lengkap disertai dengan pembahasannya berikut ini, yuk!
1. Apa itu konduktor?
Jawaban dan pembahasan:
Konduktor merupakan benda yang efektif menghantarkan panas, arus listrik, dan suara.
Konduktor bisa merupakan benda padat atau pun benda cair.
Baca Juga: Contoh Soal dan Jawaban Sejarah: Kerajaan Hindu-Buddha di Indonesia
2. Apa itu isolator?
Jawaban dan pembahasan:
Isolator adalah benda yang sulit untuk menghantarkan panas.
Isolator adalah benda yang terbuat dari benda padat.
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR