4. Bagaimana peran baterai dalam pemanfaatan gaya listrik?
Jawaban dan pembahasan:
Baterai berfungsi selayaknya dompet kita, ya, Adjarian.
Jika pada dompet kita menyimpan uang, baterai berfungsi menyimpan energi listrik.
Dan sebagaimana dompet, baterai pun memiliki ukuran dan daya tampung maksimal masing-masing.
Baca Juga: Jenis Tempo Lagu dan Macam-Macam Tempo Lagu
5. Menurutmu bagaimana jika listrik digunakan sebagai bahan bakar transportasi?
Jawaban dan Pembahasan:
Listrik tidak mengemisikan karbon dioksida dan gas rumah kaca lainnya, berbeda dengan kendaraan berbahan bakar fosil.
Transportasi listrik juga meminimalisasi polusi suara dan efektif menghemat energi dibandingkan menggunakan transportasi berbahan bakar fosil.
Nah, itulah contoh soal dan jawaban serta pembahasan materi gaya listrik, ya, Adjarian.
Penulis | : | Irfan Sholeh |
Editor | : | Aisha Amira |
KOMENTAR