3. Bagian tanaman yang digunakan dalam kultur jaringan disebut...
Baca Juga: Mengenal Jenis-Jenis Organel Sel dan Fungsinya bagi Makhluk Hidup
Jawaban dan penjelasan: Eksplan, yaitu potongan jaringan tumbuh-tumbuhan yang digunakan dalam kultur jaringan.
4. Perbedaan kloning dengan bayi tabung adalah..
Jawaban dan penjelasan: Pada kloning membutuhkan sel somatis atau sel tubuh.
Pada kloning dibutuhkan beberapa sel lalu dikembalikan ke rahim ibu untuk dilanjutkan perkembangannya menjadi manusia baru.
Pada bayi tabung setelah disatukan 46 kromosom dan berkembang menjadi beberapa sel baru dikembalikan ke rahim ibu. Setelah itu, terjadi perkembangan generatif.
Penulis | : | Aisha Amira |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR