Langkah-Langkah Membuat Komik Potongan, Materi Bahasa Indonesia Kelas X Kurikulum Merdeka

By Rizky Amalia, Kamis, 24 Oktober 2024 | 08:00 WIB
Ada berbagai jenis komik, salah satu yang sering digunakan adalah komik potongan atau 'comic strip'. (pexels/cottonbro studio)

Nah, komikus juga menambahkan balon dialog untuk menaruh percakapannya.

4. Mempertebal Warna Komik

Setelah sketsa selesai, selanjutnya adalah menebalkan warna-warnanya.

Komik potongan akan terlihat lebih berwarna dan menarik dalam menyampaikan informasinya.

Sebagai tambahan informasi, berikut ini adalah beberapa fungsi komik potongan, yakni:

- Komik potongan sering digunakan untuk menghibur pembaca dengan cerita atau lelucon ringan.

- Komik potongan juga dapat menyampaikan pesan moral, pendidikan, atau kritik sosial dengan cara yang mudah dipahami.

- Bagi seniman, komik potongan adalah media untuk mengekspresikan ide-ide kreatif mereka melalui kombinasi gambar dan teks.

"Membuat komik potongan membutuhkan kreativitas dalam bercerita melalui kombinasi gambar dan teks."

Nah, itulah penjelasan tentang langkah-langkah membuat komik potongan, materi bahasa Indonesia kelas X Kurikulum Merdeka.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan komik potongan?
Petunjuk: Cek di halaman 1.

Tonton video ini, yuk!