Jawab Soal Seni Peran atau Akting pada Bab 7: Seni Peran, Seni Budaya Kelas X Kurikulum Merdeka

By Rizky Amalia, Rabu, 23 Oktober 2024 | 14:00 WIB
Terdapat soal Seni Peran atau Akting pada Bab 7: 'Seni Peran' di halaman 158. (Pexels/Monica Silvestre)

adjar.id - Kali ini kita akan membahas soal dari buku Seni Budaya kelas XI Kurikulum Merdeka.

Terdapat soal Seni Peran atau Akting pada Bab 7: Seni Peran di halaman 158.

Nah, soal Seni Peran atau Akting pada Bab 7: Seni Peran terdiri dari dua pertanyaan.

Seni peran dalam perkembangannya lebih populer dikenal dengan istilah seni acting.

Seorang pemain dalam melakukan perannya dikenal sebagai aktor, aktris, pemain, tokoh, pemeran dan seterusnya.

Aktor, aktris, pemain, tokoh, pemeran merupakan inti atau unsur utama dalam seni peran.

Oleh karenanya, tanpa kehadiran seorang pemain dalam pementasan tidak akan terjadi peristiwa pementasan seni.

Informasi berikut ini dapat dijadikan sebagai referensi dalam menjawab soal yang tersedia.

Yuk, kita simak sama-sama pembahasan soal Seni Peran atau Akting pada Bab 7: Seni Peran, Seni Budaya kelas XI Kurikulum Merdeka!

Pembahasan Soal Seni Peran atau Akting pada Bab 7: Seni Peran

Instruksi: Setelah kamu belajar tentang pengertian seni peran, jawablah beberapa pertanyaan di bawah ini!

Baca Juga: Jawab Soal Karakter Peran Berdasarkan Gambar pada Bab 7: Seni Peran, Seni Budaya Kelas X Kurikulum Merdeka