Jawab Soal Benar atau Salah dari Pernyataan dan Pola Pengembangan Paragraf No. 1&2, Bahasa Indonesia Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Rizky Amalia, Sabtu, 19 Oktober 2024 | 11:00 WIB
(tangkapan layar) Terdapat soal Benar atau Salah dari Pernyataan dan Pola Pengembangan Paragraf No. 1&2 di halaman 9-10. (kemdikbud.go.id)

adjar.id - Pada artikel ini kita akan membahas soal dari buku Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka.

Terdapat soal Benar atau Salah dari Pernyataan dan Pola Pengembangan Paragraf No. 1&2 di halaman 9-10.

Soal Benar atau Salah dari Pernyataan dan Pola Pengembangan Paragraf terdiri dari lima pertanyaan.

Nah, kali ini kita akan mengerjakan soal yang tersedia untuk nomor 1 dan 2, ya.

Informasi di bawah ini dapat dijadikan sebagai referensi dalam menjawab soal Benar atau Salah dari Pernyataan dan Pola Pengembangan Paragraf No. 1&2, ya.

Berikut ini pembahasan soal Benar atau Salah dari Pernyataan dan Pola Pengembangan Paragraf No. 1&2, bahasa Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka.

Pembahasan Soal Benar atau Salah dari Pernyataan dan Pola Pengembangan Paragraf No. 1&2

Instruksi:

Kerjakanlah latihan di bawah ini secara berkelompok. Satu kelompok terdiri atas 4-5 siswa!

Pertanyaan:

1. Jawablah soal benar atau salah di bawah ini!

Baca Juga: Jawab Soal Kegiatan 2 pada Teks 'Ketahanan Pangan Lokal', Bahasa Indonesia Kelas XI Kurikulum Merdeka