Apa yang Dimaksud dengan Laut Indonesia Dapat Dikelompokkan dalam 18 Ekoregion?

By Rahwiku Mahanani, Kamis, 19 September 2024 | 16:00 WIB
Laut Indonesia dikelompokkan menjadi 18 ekoregion. (pexels/Marlon Trottmann)

14. Laut Seram dan Teluk Bintuni di sebelah barat kepala burung Papua

15. Laut Banda

16. Samudra Pasifik sebelah utara Papua,

17. Teluk Cenderawasih di sebelah timur kepala burung Papua

18. Laut Arafuru atau Laut Arafura.

"Wilayah laut Indonesia dikelompokkan dalam 18 ekoregion yang di antaranya meliputi Samudra Hindia di sebelah barat Sumatra dan Samudra Hindia di sebelah selatan Jawa."

Nah, itulah daftar ekoregion laut Indonesia.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan ekoregion?
Petunjuk: Cek halaman 1.

Tonton video ini, yuk!