20 Kosakata Netral dalam Bahasa Jawa yang Berawalan Huruf C serta Artinya

By Rizky Amalia, Rabu, 21 Agustus 2024 | 12:30 WIB
Kosakata netral merupakan jenis kata yang tidak termasuk dalam kosakata 'krama' dan 'krama inggil'. (Karolina Kaboompics)

7. Carik = sekretaris desa

8. Cathet = catat

9. Cendhek = pendek

10. Cethek = dangkal

11. Ceceg = tanda titik

12. Cekakakan = tertawa terbahak-bahak

'Cekakakan' termasuk kosakata netral dalam bahasa Jawa yang berarti tertawa terbahak-bahak. (Rodolfo Quirós)

13. Cepet = cepat

14. Cetha = jelas

15. Cethil = pelit

16. Cilaka = celaka

Baca Juga: 20 Kosakata Netral dalam Bahasa Jawa yang Berawalan Huruf A serta Artinya