Daftar 30 Nama Imiah Tumbuhan dari Huruf A sampai M

By Rizky Amalia, Sabtu, 10 Agustus 2024 | 17:30 WIB
Nama ilmiah atau nama biologi ialah kegiatan penamaan kepada makhluk hidup menggunakan binomial nomenklatur yang diciptakan oleh Carolus Linnaeus. (Pixabay)

14. Kacang tanah: Arachis hypogaea

15. Kaktus: Cactaceae

16. Kelapa: Cocos nucifera

17. Kembang sepatu: Hibiscus rosa-sinensis

18. Kentang: Solanum tuberosum

19. Kenanga: Cananga odorata

20. Krisan: Chrysanthemum

21. Lavender: Lavandula

22. Lada hitam: Piper nigrum

23. Lidah buaya: Aloe vera

24. Lidah mertua: Sansevieria trifasciata

Baca Juga: Tata Aturan Pemberian Nama Ilmiah Organisme dan Cara Penulisannya