Jawab Soal Tabel 5.7 Tabel Isian Kata Serapan dalam Teks 'Biografi Mohammad Hatta', Bahasa Indonesia Kelas X

By Rizky Amalia, Kamis, 8 Agustus 2024 | 09:00 WIB
(tangkapan layar) Terdapat soal Tabel 5.7 Tabel Isian Kata Serapan dalam Teks 'Biografi Mohammad Hatta' di halaman 140-141. (kemdikbud.go.id)

Kaidah penulisan kata serapan: c di depan e, i, oe, dan y menjadi s.

(tangkapan layar) Pembahasan soal Tabel 5.7 Tabel Isian Kata Serapan dalam Teks 'Biografi Mohammad Hatta', bahasa Indonesia kelas X Kurikulum Merdeka. (kemdikbud.go.id)

2. Inagurasy

Perbaikan kata yang benar: inagurasi

Kaidah penulisan kata serapan: y menjadi i jika lafalnya ai atau i.

3. System

Perbaikan kata yang benar: sistem

Kaidah penulisan kata serapan: y menjadi i jika lafalnya ai atau i.

4. Proclamator

Perbaikan kata yang benar: proklamator

Kaidah penulisan kata serapan: c di depan a, u, o, dan konsonan menjadi k.

Baca Juga: Jawab Soal Tabel 5.5 Tabel Isian Struktur Teks Biografi R.A. Kartini, Bahasa Indonesia Kelas X