Macam-Macam Besaran Pokok dan Alatnya
1. Panjang
Pajang adalah besaran yang digunakan untuk mengukur panjang suatu benda.
Satuan besaran pokok ini berupa meter (m) dan memiliki dimensi atau L.
Alat yang digunakan untuk mengukur panjang di antaranya, yaitu pita ukur, jangka sorong, penggaris, dan rol meter.
2. Massa
Besaran massa digunakan untuk mengukur kandungan materi dari suatu benda.
Nah, dalam mengukur massa satuan yang sudah disepakati adalah kilogram (kg) dan juga memiliki dimensi atau M.
3. Waktu
Waktu yang digunakan untuk mengukur kandungan materi dari suatu peristiwa.
Satuan yang digunakan, yaitu berupa sekon (s) dan memiliki dimensi atau T.