14 Sebutan Cita Rasa Makanan dalam Bahasa Jawa dan Contoh Kalimatnya

By Rizky Amalia, Sabtu, 20 Juli 2024 | 13:30 WIB
Umumnya makanan aau minuman memiliki empat rasa utama, yaitu manis, asin, pahit, dan asam. (Chan Walrus)

adjar.id - Ada beragam cita rasa makanan yang bisa dicecap dengan indra pengecap.

Umumnya makanan atau minuman memiliki empat rasa utama, yaitu manis, asin, pahit, dan asam.

Setiap makanan memiliki rasa yang berbeda-beda, mulai dari manis, asin, gurih, pedas, hingga hambar, ya.

Indra pengecap kita bisa mendeteksi setiap rasa dari makanan dan minuman yang kita santap.

Kita bisa mendeskripsikan makanan atau minuman dengan kata-kata.

Misalnya, jeruk yang belum terlalu matang akan terasa sepat atau masam.

Nah, bahasa Jawa memiliki penyebutan yang berbeda-beda pada cita rasa makanan dan minuman.

O iya, masyarakat Jawa memiliki cara unik untuk mendeskripsikan suatu hal.

Yuk, kita pelajari sama-sama sebutan cita rasa makanan dalam bahasa Jawa!

Sebutan Cita Rasa Makanan dalam Bahasa Jawa

1. Anyep = rasane banyu bening

2. Asin = rasane uyah

Baca Juga: Daftar 22 Nama Bumbu dan Rempah dalam Bahasa Jawa, Ada Uyah hingga Miri