adjar.id - Pada artikel ini kita akan membahas soal yang terdapat pada buku Bahasa Inggris Tingkat Lanjut kelas XI.
Terdapat soal Activity 6 pada Unit 4: Analytical Exposition Text di halaman 128 dan terdiri dari tiga pertanyaan.
Kita diperintahkan untuk memperhatikan kembali teks berjudul "Benefits of Getting a Covid-19 Vaccine".
Setelah itu menuliskan bukti pendukung dari argumen pada soal yang tersedia.
Analytical exposition text atau teks eksposisi analitik berisi pendapat terhadap suatu hal atau topik.
Pengertian teks analitik adalah teks yang berisi pendapat dan pemikiran dari penulisnya mengenai suatu hal.
O iya, teks eksposisi analitik juga termasuk jenis teks argumentasi karena berisi argumen tentang sebuah fenomena, benda, tempat, maupun suatu peristiwa.
Simak informasi pembahasan soal Activity 6 pada Unit 4: Analytical Exposition Text, bahasa Inggris kelas XI di bawah ini.
Pembahasan Soal Activity 6 pada Unit 4: Analytical Exposition Text
Instruction: Take a closer look at the text entitled "Benefits of Getting a Covid-19 Vaccine" again. Every argument has its supporting evidence.
Now, write the supporting evidence for the following arguments.
Baca Juga: Jawab Soal Activity 4 pada Unit 4: Analytical Exposition Text, Bahasa Inggris Kelas XI