Jenis-Jenis Sel Makhluk Hidup dan Perbedaannya, Apa Saja?

By Rizky Amalia, Jumat, 12 Juli 2024 | 16:30 WIB
Jenis dan struktur sel pada makhluk hidup dibedakan menjadi beberapa bagian sesuai dengan fungsinya. (qimono)

Meski sel prokariotik dan eukariotik termasuk dalam golongan sel makhluk, ternyata keduanya memiliki perbedaan yang mendasar.

Berikut ini merupakan perbedaan antara sel prokariotik dan sel eukariotik, antara lain:

Menurut jenisnya, sel bisa digolongkan menjadi dua, yaitu sel prokariotik dan eukariotik. (Mediran)

1. Struktur Sel

Perbedaan sel prokariotik dan eukariotik terletak pada struktur selnya.

Sel prokariotik memiliki struktur yang terdiri dari dinding sel, membran sel, sitoplasma, ribosom, dan materi genetik.

Sementara sel eukariotik terdiri dari membran sel, sitoplasma, dinding sel. dan organel.

2. Inti Sel

Inti sel pada sel prokariotik dan eukariotik juga berbeda, lo.

Pada sel prokariotik tidak memiliki membran, sedangkan sel eukariotik mempunyai membran.

3. Letak DNA

Baca Juga: Spesialisasi pada Sel Tumbuhan, Materi Ilmu Pengetahuan Alam Kelas VIII Kurikulum Merdeka