Tugas libero adalah harus memiliki kemampuan passing yang bagus untuk mengamankan bola.
Libero juga harus bisa mengatur pertahanan tim selama pertandingan bola voli berlangsung.
Nah, berikut ciri-ciri libero yang membedakan dengan pemain lain dalam permainan bola voli!
Ciri-Ciri Libero yang Membedakan dengan Pemain Lain
- Umumnya memiliki postur tubuh yang lebih kecil dibanding pemain voli lainnya.
- Selalu berada di bawah net saat pertandingan berlangsung.
Artinya, bahwa libero tidak boleh menyentuh net atau melanggar garis tengah lapangan.
- Libero hanya bermain di bagian belakang lapangan.
- Seorang libero memiliki keterampilan teknik untuk melakukan berbagai gerakan sulit, seperti menggelinding dan melompat.
- Mengenakan seragam yang berbeda dengan anggota timnya, baik dari segi desain dan warna.
Kenapa seragam libero berbeda dengan pemain lain dalam permainan bola voli?
Baca Juga: Gerakan Passing Atas dan Bawah Bola Voli, Materi PJOK Kelas VIII