Cara Memukul Bola dalam Permainan Bola Kasti, Materi PJOK Kelas VII

By Mumtahanah Kurniawati, Jumat, 31 Mei 2024 | 10:30 WIB
Ada beberapa cara untuk memukul bola dalam permainan bola kasti. (pixabay)

adjar.id - Kasti termasuk jenis permainan bola kecil.

Permainan kasti dimainkan oleh dua regu dengan masing-masing regu memiliki 12 anggota.

Satu regu menjadi regu pemukul dan regu lainnya menjadi regu penjaga.

Jika kita menonton permainan bola kasti, dapat kita lihat bahwa permainan ini mengutamakan gerakan, berupa lemparan, pukulan, dan lari.

Yap! Seorang pemain bola kasti harus pandai berlari agar tidak tertangkap oleh regu lawan.

Permainan bola kasti dimulai saat pemukul bola sudah memukul bolanya dan berlari menuju pos-pos berikutnya.

Apabila saat sedang berlari menuju pos pemain terkena lemparan bola, maka terjadi pergantian posisi regu.

Regu yang awalnya berjaga akan menjadi regu pemukul, lalu regu yang awalnya memukul akan menjadi regu penjaga.

Nah, berikut cara memukul bola dalam permainan bola kasti.

Simak, yuk!

"Permainan bola kasti adalah permainan bola kecil yang dimainkan oleh dua regu dengan masing-masing memiliki 12 anggota."

Baca Juga: Cara Melakukan Lemparan Bola Melambung pada Permainan Kasti