Jawab Soal Bahasa Inggris Poster 'Let's Wash Our Hands Properly', Kurikulum Merdeka Kelas VIII

By Mumtahanah Kurniawati, Selasa, 28 Mei 2024 | 08:00 WIB
Berikut pembahasan soal bahasa Inggris poster 'Let's Wash Our Hands Properly', halaman 167. (Freepik)

adjar.id - Pernahkah Adjarian melihat atau membuat poster?

Poster dibuat dengan tujuan untuk menyampaikan suatu maksud dan tujuan.

Poster merupakan iklan atau pengumuman yang disajikan dalam bentuk gambar dan/atau tulisan.

Kali ini kita akan menyimak pembahasan soal seputar poster dengan judul "Let's Wash Our Hands Properly".

Soal tersebut ada di buku bahasa Inggris English for Nusantara Kurikulum Merdeka kelas VIII, Chapter 3, Unit 3, Section 2, halaman 167, soal Worksheet 3.18.

Kita diminta untuk menyimak poster yang ada di halaman 166.

Lalu, setelah itu tugas kita adalah menjawab beberapa pertanyaan yang ada di dalam soal.

Langsung saja kita simak pembahasan soalnya di bawah ini, yuk!

Pembahasan Soal Poster "Let's Wash Our Hands Properly"

Instructions: Based on the poster, answer the following questions.

1. What is the poster about?

Tentang apakah poster tersebut?

Baca Juga: Jawab Soal Progress Check 2, Buku Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka English for Nusantara Kelas VIII