4 Nilai Kerohanian Menurut Notonagoro, Materi Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas VII Kurikulum Merdeka

By Mumtahanah Kurniawati, Rabu, 22 Mei 2024 | 16:00 WIB
Nilai kerohanian dibagi menjadi beberapa bentuk. (Freepik)

3. Nilai Kebaikan atau Moral

Nilai kebaikan dan moral bersumber dari kehendak atau kemauan manusia.

Contoh nilai kebaikan atau moral:

- Menghormati pendapat orang lain.

- Meminjamkan alat tulis kepada teman yang lupa tidak membawa.

4. Nilai Religius

Nilai religius merupakan nilai ketuhanan tertinggi dan bersifat mutlak, Adjarian.

Contoh nilai religius:

- Melakukan ibadah tepat waktu.

- Menjalankan perintah agama.

- Tidak melakukan larangan agama.

Baca Juga: Jenis-Jenis Nilai dan Norma, Materi IPS Kelas 7 Kurikulum Merdeka

"Nilai kerohanian meliputi nilai kebenaran, nilai keindahan, nilai kebaikan atau moral, dan nilai religius."

Nah, itulah nilai-nilai kerohanian menurut Notonagoro.

Coba Jawab!
Apa pengertian nilai material?
Petunjuk: Cek halaman 1.

Tonton video ini juga, yuk!