13. Negara VanuatuIbu kota: Port Vila
14. New ZealandIbu kota: Wellington
Keanekaragaman Hayati Kawasan Oseania
Menurut para ahli botani, kebanyakan flora di kawasan Oseania mirip dengan flora di Indonesia, Malaysia, Filipina, dan Papua Nugini.
Ada banyak pohon yang ditemukan di Oseania, seperti Metrosideros, pandan, dan kepala.
Sementara fauna yang paling banyak ditemukan di Oseania adalah burung laut dan burung darat.
Beragam hewan yang dikembangbiakkan manusia di kawasan ini, seperti kucing, kambing, domba, anjing, dan ular Boiga irregularis.
Nah, itulah informasi tentang daftar negara yang ada di kawasan Oseania serta ibu kota dan keanekaragaman hayatinya.
Coba Jawab! |
Di mana ibu kota negara Kiribati? |
Petunjuk: Cek di halaman 2. |
Tonton video ini, yuk!