Agama Islam menyebar di Indonesia secara luas bertepatan dengan keruntuhan kerajaan Majapahit dan Kerajaan Sriwijaya.
Keadaan ini secara langsung ataupun tidak langsung menjadi daya tarik atau pendorong masyarakat untuk masuk Islam.
Hal ini juga dikarenakan banyak kerajaan-kerajaan Islam yang berdiri.
4. Tidak Ada Sistem Kasta di Agama Islam
Agama Islam tidak mengenal sistem kasta, seluruh manusia memiliki kedudukan yang sama di hadapan Tuhan.
Ini membuat manusia bisa mengubah nasib mereka dengan usaha dan upaya.
5. Penyebaran Agama Islam yang Damai
Penyebaran agama Islam di Indonesia dilakukan secara damai dan tidak menggunakan kekerasan atau sejenisnya.
Agama Islam masuk menggunakan pendekatan budaya yang telah disesuaikan dengan adat tradisi masyarakat Indonesia.
"Lima daya tarik penyebaran agama Islam di Indonesia, yaitu syarat masuk yang mudah, upacara keagamaan sederhana, faktor politik, tidak ada sistem kasta, dan penyebaran yang damai."
Nah, itulah beberapa daya tarik dalam penyebaran agama Islam di Indonesia.
Baca Juga: 5 Kerajaan Islam Tertua di Indonesia, Salah Satunya Samudera Pasai
Coba Jawab! |
Bagaimana cara penyebaran agama Islam oleh Wali Songo? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
Tonton video ini juga, yuk!