Gerak Dasar dalam Permainan Bola Voli
1. Gerak Dasar Passing Bawah
Passing bawah dalam permainan bola voli banyak dimanfaatkan untuk memberikan bola kepada teman atau menerima servis.
Passing merupakan memberikan bola ke teman seregu. Prinsipnya adalah harus mudah diterima.
2. Gerak Dasar Passing Atas
Passing atas banyak dimanfaatkan untuk memberikan umpan atau memberikan bola kepada teman.
Passing adalah memberikan bola ke teman seregu. Prinsip passing atas adalah harus mudah diterima.
3. Gerak Dasar Servis Atas
Servis atas adalah serangan awal atau permulaan permainan. Servis adalah mulai permainan.
Prinsip gerak dasar servis atas adalah bola menuju daerah lawan dan menyulitkan lawan.
4. Gerak Dasar Smash
Baca Juga: Gerak Dasar Smash pada Permainan Bola Voli