Mengapa Saat Menangis Hidung Mengeluarkan Cairan?

By Mumtahanah Kurniawati, Selasa, 23 April 2024 | 16:30 WIB
Menangis dapat membuat hidung mengeluarkan cairan atau ingus. (Freepik)

adjar.id - Pernahkah Adjarian menangis terus-menerus hingga hidung mengeluarkan cairan berupa ingus?

Ternyata, hal ini disebabkan oleh cara kerja saluran air mata.

Saluran air mata mengalirkan air mata yang sudah lama ke hidung, lalu ke tenggorokan.

Oleh sebab itu, ketika kita menangis dalam waktu yang lama, hidung kita akan meler mengeluarkan cairan.

Tonton video ini juga, yuk!