3. Zona Ekonomi Ekslusif atau ZEE
ZEE merupakan jalur laut dengan lebar 200 mil ke arah laut terbuka yang diukur dari garis dasar.
Pada tanggal 21 Maret 1980 pemerintah Indonesia mengumumkan ZEE Indonesia.
Di dalam ZEE, Indonesia berkesempatan menjadi yang pertama dalam memanfaatkan sumber daya laut.
Memanfaatkan sumber daya laut, di antaranya melakukan eksplorasi, konservasi, eksploitasi, dan pengelolaan sumber daya alam yang ada.
"Tiga zona wilayah laut Indonesia mencakup zona laut teritorial, zona laut kontinen, dan zona ekonomi eksklusif atau ZEE."
Nah, itulah zona wilayah laut Indonesia.
Coba Jawab! |
Kapan PBB menetapkan Hukum Laut Internasional? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan SMA Kelas X Karya Tolib, dkk, Kemdikbud.
Tonton video ini juga, yuk!