Kisi-Kisi Materi Tes Potensi Skolastik untuk UTBK SNBT 2024

By Nabil Adlani, Sabtu, 6 April 2024 | 18:00 WIB
Tes potensi skolastik merupakan salah satu materi ujian dalam UTBK SNBT 2024. (Adjar.id/NA)

adjar.id - Pendaftaran UTBK SNBT 2024 resmi ditutup pada 5 April 2024.

Bagi yang telah mendaftar, maka perlu untuk mengetahui informasi-informasi lainnya terkait UTBK SNBT 2024.

Ada tiga ujian tes dalam UTBK SNBT 2024, yaitu tes potensi skolastik, literasi dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris, serta penalaran matematika.

Nah, tes potensi skolastik sendiri terbagi menjadi empat subtes, yaitu kemampuan penalaran umum, pengetahuan dan pemahaman umum, kemampuan memahami bacaan dan menulis, serta kemampuan kuantitatif.

Memahami dan mempelajari materi UTBK SNBT 2024 sangat penting agar peluang lolos semakin tinggi, Adjarian.

O iya, pelaksanaan ujian UTBK SNBT 2024 terbagi menjadi dua gelombang.

Gelombang pertama UTBK SNBT akan dilaksanakan pada 30 April dan 2-7 Mei 2024.

Sementara gelombang kedua akan dilaksanakan pada 14-20 Mei 2024.

Pengumuman hasil UTBK SNBT 2024 akan dilakukan pada 13 Juni 2024 pukul 15.00 WIB.

Yuk, simak kisi-kisi materi tes potensi skolastik berikut ini!

Kisi-Kisi Materi Tes Potensi Skolastik

Berikut adalah kisi-kisi dari tes potensi skolastik untuk UTBK SNBT 2024:

Baca Juga: Apa Itu Tes Potensi Skolastik dalam UTBK SNBT 2024?