adjar.id - Setiap perguruan tinggi negeri memiliki daya tampung yang berbeda-beda, termasuk Universitas Mataram.
Universitas Mataram merupakan PTN yang berada di Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.
Bagi yang berminat ke Universitas Mataram, bisa mengikuti Seleksi Nasional berdasarkan Tes (SNBT) 2024.
Daya tampung di jalur SNBT ini lebih besar dibanding dengan jalur SNBP dan Mandiri, Adjarian.
Daya tampung jalur SNBT 2024 minimal 40% dari total kuota seluruh mahasiswa baru.
Secara total, Universitas Mataram memiliki 44 program studi (prodi), baik S1 maupun D3.
Informasi terkait daya tampung ini sangat penting, terlebih kita juga tahu peminat jurusan di tahun sebelumnya.
Sehingga, kita dapat mengetahui peluang lolos dengan mengetahui daya tampung dan peminat di tahun sebelumnya.
Nah, berikut daya tampung Universitas Mataram jalur SNBT 2024 untuk S1 dan D3.
Daya Tampung Universitas Mataram Jalur SNBT 2024
Melansir dari laman SNPMB BPPP Kemdikbud, berikut daya tampung Universitas Mataram untuk jalur SNBT 2024:
1. Prodi Agroekoteknologi: 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 208.
Baca Juga: Daya Tampung Universitas Mulawarman Jalur SNBT 2024 untuk Jenjang Sarjana
2. Prodi Agribisnis: 125 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 607.
3. Prodi Kehutanan: 50 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 222.
4. Prodi Pendidikan Biologi: 70 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 192.
5. Prodi Pendidikan Kimia: 50 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 45.
6. Prodi Pendidikan Fisika: 50 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 44.
7. Prodi Pendidikan Matematika: 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 169.
8. Prodi Teknik Sipil: 100 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 797.
9. Prodi Teknik Mesin: 63 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 205.
10. Prodi Teknik Elektro: 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 283.
11. Prodi Biologi: 33 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 132.
12. Prodi Matematika: 30 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 70.
Baca Juga: Daya Tampung Universitas Palangka Raya Jalur SNBT 2024 untuk Jenjang Sarjana
13. Prodi Fisika: 30 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 29.
14. Prodi Kimia: 30 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 71.
15. Prodi Peternakan: 150 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 376.
16. Prodi Pendidikan Dokter: 113 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 1.470.
17. Prodi Ilmu dan Teknologi Pangan: 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 333.
18. Prodi Keteknikan Pertanian: 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 250.
19. Prodi Budidaya Perairan: 50 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 57.
20. Prodi Teknik Informatika: 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 1.487.
21. Prodi Farmasi: 48 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 1.054.
22. Prodi Ilmu Tanah: 50 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 124.
23. Prodi Ilmu Kelautan: 50 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 121.
Baca Juga: Daya Tampung Universitas Udayana Jalur SNBT 2024 untuk Jenjang Sarjana
24. Prodi Arsitektur: 50 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 371.
25. Prodi Ilmu Lingkungan: 30 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 150.
26. Prodi Ekonomi Pembangunan: 100 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 748.
27. Prodi Manajemen: 150 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 2.129.
28. Prodi Akuntansi: 100 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 1.299.
29. Prodi Ilmu Hukum: 240 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 1.268.
30. Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia: 105 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 459.
31. Prodi Pendidikan Bahasa Inggris: 125 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 256.
32. Prodi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan: 80 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 301.
33. Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar: 150 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 1.412.
34. Prodi Pendidikan Anak Usia Dini: 60 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 225.
Baca Juga: Daya Tampung Universitas Negeri Semarang Jalur SNBT 2024 Jenjang Sarjana
35. Prodi Hubungan Internasional: 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 588.
36. Prodi Ilmu Komunikasi: 60 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 1.052.
37. Prodi Sosiologi: 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 298.
38. Prodi Pendidikan Sosiologi: 70 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 277.
39. Prodi Statistika: 30 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 151.
40. Prodi Teknik Industri: 39 (prodi baru).
41. Prodi Perpajakan (D3): 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 260.
42. Prodi Akuntansi (D3): 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 85.
43. Prodi Agribisnis Peternakan (D3): 38 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 31.
44. Prodi Pariwisata (D3): 75 dengan peminat tahun 2023 sebanyak 167.
Nah, itulah daya tampung Universitas Mataram jalur SNBT 2024 untuk S1 dan D3 yang dapat dijadikan sebagai referensi.
Baca Juga: Daya Tampung Universitas Sumatera Utara SNBT 2024 untuk Jenjang Sarjana
Coba Jawab! |
Berapa peminat prodi Pendidikan Dokter di Universitas Mataram tahun 2023? |
Petunjuk: Cek halaman 3. |