Kalimat Langsung: Pengertian, Ciri-Ciri, dan Cara Penulisannya, Materi Bahasa Indonesia Kelas VII

By Mumtahanah Kurniawati, Kamis, 11 April 2024 | 07:00 WIB
Kalimat langsung banyak digunakan pada teks cerita. (Freepik)

3. Kalimat pengiring yang ditulis sebelum kalimat langsung diakhiri dengan satu tanda koma dan satu spasi.

4. Kalimat pengiring yang ditulis setelah kalimat langsung harus diakhiri dengan tanda koma dan satu spasi.

5. Jika ada dua kalimat petikan, huruf awal pada kalimat petikan pertama menggunakan huruf kapital.

Lalu, pada kalimat petikan kedua menggunakan huruf kecil kecuali nama orang dan kata sapaan.

"Kalimat langsung mencakup kalimat berita, kalimat perintah, atau kalimat tanya."

Nah, itulah pengertian, ciri-ciri, dan penulisan kalimat langsung.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan kalimat langsung dalam teks cerita?
Petunjuk: Cek halaman 1.

---

Sumber: Buku Bahasa Indonesia SMP Kelas VII Karya Titik Harsiati, dkk., Kemdikbud.

Tonton video ini juga, yuk!