Biaya Kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Politik UPN Veteran Yogyakarta 2023 jalur SNBP dan SNBT

By Nabil Adlani, Kamis, 28 Maret 2024 | 14:00 WIB
Calon mahasiswa jalur SNBP dan SNBT di UPN Veteran Yogyakarta akan dikenakan biaya kuliah berupa UKT. (dok. UPN Veteran Yogyakarta)

adjar.id - Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Yogyakarta termasuk salah satu perguruan tinggi negeri di Indonesia.

UPN Veteran Yogyakarta membuka tiga jalur masuk, yaitu jalur SNBP, SNBT, dan Mandiri.

Ketiga jalur masuk tersebut memiliki besaran biaya kuliah yang berbeda-beda.

Untuk jalur SNBP dan SNBT, calon mahasiswa akan mendapatkan biaya kuliah dengan sistem Uang Kuliah Tunggal (UKT).

UKT bagi calon mahasiswa UPN Veteran Yogyakarta terbagi ke dalam delapan golongan.

Sementara bagi calon mahasiswa jalur Mandiri, selain UKT juga harus membayar Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI).

SPI di UPN Veteran Yogyakarta dibayarkan satu kali ketika awal perkuliahan, Adjarian.

Yuk, simak biaya kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Politik UPN Veteran Yogyakarta 2023 jalur SNBP dan SNBT!

Biaya Kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Politik UPN Veteran Yogyakarta 2023

Melansir dari laman PMB UPNYK, berikut biaya kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Politik tahun ajaran 2023/2024 untuk jalur SNBP dan SNBT:

1. Prodi Ilmu Administrasi Bisnis

UKT Golongan I: Rp 500.000

Baca Juga: Biaya Kuliah Fakultas Teknik Industri UPN Veteran Yogyakarta 2023 Jalur SNBP dan SNBT

UKT Golongan II: Rp 1.000.000

UKT Golongan III: Rp 2.000.000

UKT Golongan IV: Rp 3.000.000

UKT Golongan V: Rp 3.900.000

UKT Golongan VI: Rp 4.800.000

UKT Golongan VII: Rp 5.700.000

UKT Golongan VIII: Rp 6.741.000

2. Prodi Ilmu Hubungan Internasional

UKT Golongan I: Rp 500.000

UKT Golongan II: Rp 1.000.000

UKT Golongan III: Rp 2.000.000

Baca Juga: Biaya Kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala 2023 Jalur SNBP dan SNBT

UKT Golongan IV: Rp 3.000.000

UKT Golongan V: Rp 3.900.000

UKT Golongan VI: Rp 4.800.000

UKT Golongan VII: Rp 5.700.000

UKT Golongan VIII: Rp 6.742.000

3. Prodi Ilmu Komunikasi

UKT Golongan I: Rp 500.000

UKT Golongan II: Rp 1.000.000

UKT Golongan III: Rp 2.000.000

UKT Golongan IV: Rp 3.000.000

UKT Golongan V: Rp 3.900.000

Baca Juga: Biaya Kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya 2023 Jalur SNBT

UKT Golongan VI: Rp 4.800.000

UKT Golongan VII: Rp 5.700.000

UKT Golongan VIII: Rp 6.741.000

4. Prodi Hubungan Masyarakat

UKT Golongan I: Rp 500.000

UKT Golongan II: Rp 1.000.000

UKT Golongan III: Rp 2.000.000

UKT Golongan IV: Rp 3.000.000

UKT Golongan V: Rp 3.900.000

UKT Golongan VI: Rp 4.800.000

UKT Golongan VII: Rp 5.700.000

Baca Juga: Biaya Kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Politik UNS 2023 Jalur SNBP dan SNBT

UKT Golongan VIII: Rp 6.741.000

Nah, itulah rincian biaya kuliah Fakultas Ilmu Sosial dan Politik UPN Veteran Yogyakarta 2023 jalur SNBP dan SNBT.

Coba Jawab!
Ada berapa jalur masuk yang dibuka oleh UPN Veteran Yogyakarta?
Petunjuk: Cek halaman 1.