3. Herbivori
Herbivori adalah interaksi yang terjadi antara herbivora dengan produsen.
Dalam interaksi ini ada pihak yang diuntungkan atau dirugikan.
Contoh:
- Hewan yang memakan rumput.
4. Simbiosis
Simbiosis mempelajari tentang hubungan erat antarpopulasi yang tinggal di habitat yang sama.
Berdasarkan bentuknya, simbiosis dapat dibagi menjadi tiga macam, sebagai berikut:
- Parasitisme, hubungan antara organisme yang disebut parasit mendapat keuntungan, sedangkan organisme lain atau inang dirugikan.
Contoh: Benalu yang hidup di tumbuhan.
- Mutualisme, hubungan saling menguntungkan kedua pihak.
Baca Juga: Jenis-Jenis Simbiosis: Mutualisme, Komensalisme, dan Parasitisme